Barzagli: Juve Punya Keyakinan Yang Lebih Besar
Editor Bolanet | 1 Oktober 2012 16:03
Ketika musim kemarin Nyonya Tua menjuarai Serie A mereka tak berdiam diri. Sejumlah pemain baru tetap didatangkan agar tim yang sudah ada semakin mumpuni.
Hal seperti itulah yang akhirnya disebut Barzagli bisa menjadi kunci kemenangan besar Juve atas AS Roma hari kemarin.
Kami melakukan reinforcement dan keyakinan kami pun melebihi musim lalu, karena kami paham Serie A akan semakin sulit.
Perihal laga yang berakhir 4-1 kemarin si bek berkomentar jua, Ketika kami sanggup mengendalikan tempo lawan tak bisa apa-apa. Semua pemain telah bermain bagus di laga itu. (foti/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Mereka Tak Pantas Memakai Kostum Roma'
Liga Italia 30 September 2012, 22:40 -
Liga Italia 30 September 2012, 18:30
-
Highlights Serie A: Juventus 4 - 1 AS Roma
Open Play 30 September 2012, 14:35 -
Filippi: Ini Hasil Kerja Conte
Liga Italia 30 September 2012, 08:53 -
Zeman: Juventus Benar-Benar Superior
Liga Italia 30 September 2012, 08:30
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39