Barter Destro dan Torres Ternyata Hoax
Editor Bolanet | 21 Agustus 2014 23:46
Sebelumnya, muncul kabar bahwa berminat untuk mendatangkan Destro. Bahkan, perwakilan AS Roma sendiri sudah berangkat langsung ke London untuk mendiskusikan transfer tersebut.
Namun, karena harga Destro dianggap terlalu tinggi, mencapai 20 juta Pounds, maka Chelsea pun berminat melepas Torres ke Olimpico dengan status pinjaman. Hal itu mereka lakukan agar bandrol Destro bisa turun. Kabar itu pun akhirnya langsung dibantah oleh Contratto.
Laporan terkait barter pemain itu tak berdasar sama sekali. Semua itu murni spekulasi saja, seru Contratto pada Press Association Sport.
Roma tak akan menjual Destro dan Destro memilih untuk bertahan di Roma, imbuhnya. [initial]
Sudah Baca?
- Torres Untuk Destro?
- Agen: Chelsea Memang Inginkan Mattia Destro
- Agen: Mattia Destro Suka Chelsea
- Seksinya Ludovica, Calon Istri Mattia Destro
- Chelsea Masih Bergerilya Dekati Destro
- Diincar Sejumlah Klub, Roma Haramkan Jual Destro
- Wolfsburg Siap Tawar Destro 22 Juta Euro
- Destro Diincar Tiga Klub
- Minta Destro, Spurs Tawarkan Soldado
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lisbon Bantah Chelsea Dekati Carvalho
Liga Inggris 20 Agustus 2014, 23:37 -
Hazard: Costa Menguntungkan Bagi Saya
Liga Inggris 20 Agustus 2014, 22:02 -
Courtois Siap Hadapi Tekanan di Chelsea
Liga Inggris 20 Agustus 2014, 19:15 -
Eks Arsenal Ini Beber Alasan Wenger Tak Datangkan Fabregas
Liga Inggris 20 Agustus 2014, 18:07 -
PSG Siapkan Paket Pembelian Cech
Liga Inggris 20 Agustus 2014, 15:30
LATEST UPDATE
-
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52 -
Hasil Spanyol vs Belanda: Skor 3-3 (Agg 5-5, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:38 -
Hasil Portugal vs Denmark: Skor 5-2 (aet, 5-3 agg)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 05:25 -
Kontrak Igor Tudor di Juventus Masih Penuh Misteri
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39