Barbara: Tak Ada Toleransi, Revolusi Milan Harga Mati
Editor Bolanet | 13 Januari 2014 06:50
Barbara Berlusconi, salah satu dari dua CEO klub yang baru ditunjuk oleh sang presiden, menyebut hasil ini benar-benar tak bisa diterima. Ia pun mengisyaratkan akan ada perubahan besar di klub dalam waktu dekat.
Ini adalah malam yang mengecewakan, sama seperti malam yang lainnya. Hal ini semakin mempertegas bahwa ada kebutuhan yang mendesak dan segera akan adanya sebuah perubahan dan semua pihak harus mengupayakan itu, tutur Barbara pada ANSA.
Hasil seperti ini sudah tidak bisa ditoleransi lagi. Fans tidak seharusnya dikecewakan dengan penampilan yang tak bisa diterima seperti ini, tutupnya.
Kekalahan membuat Milan turun ada di peringkat 11 klasemen sementara dengan poin 22. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri: Beda Dengan Inter, Milan Main di Eropa
Liga Italia 12 Januari 2014, 13:17 -
Galliani Prediksi Transfer Januari Bakal Sibuk
Liga Italia 11 Januari 2014, 17:39 -
Liga Champions 11 Januari 2014, 17:33
-
Galliani persilahkan Matri pergi
Liga Italia 11 Januari 2014, 17:27 -
Balotelli Pamer Skill Dengan Sarung Tangan Sebagai Bola
Open Play 11 Januari 2014, 16:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23