Balotelli Dirumorkan Gabung PSG di Januari
Editor Bolanet | 9 November 2013 08:10
Belakangan ini media-media terus membahas kepastian masa depan Balotelli bersama AC Milan. Ia memang tengah mengalami kemerosotan performa.
Menurut Corriere dello Sport, anak dari Presiden Rossoneri; Barbara Berlusconi, meminta Adriano Galliani melepas Balotelli di Januari. Bahkan, ia meminta pihak manajemen memasang bandrol €30 juta EUR.
Kabarnya, agen Balotelli; Mino Raiola, tengah mengusahakan kepindahan kliennya ke . Namun, klub Prancis itu tidak sendirian mengincar jasa Super Mario, Chelsea juga tengah mempertimbangkan merekrut penyerang 23 tahun tersebut.[initial]
Berita Terkait Mario Balotelli:
- Tepikan Balotelli, Allegri Dibela Montolivo
- Sacchi: Milan Sedang Krisis
- Allegri Minta Balotelli Asah Fisik dan Mental
- Putuskan Nasib Balotelli, Allegri Konsultasi ke Berlusconi
- Kaka Minta Balotelli Sadar Status Sosialnya
- 'Balotelli Kini Jadi Bencana di Milan'
- AC Milan Dinilai Luciano Moggi Tak Lagi Butuh Balotelli
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Tolak Permintaan Maaf Hazard
Liga Inggris 8 November 2013, 22:33 -
Cahill Yakin Masalah Mourinho-Hazard Telah Berakhir
Liga Inggris 8 November 2013, 22:20 -
Mourinho: Saya Sudah Punya Firasat Kalah Lawan Newcastle
Liga Inggris 8 November 2013, 21:27 -
Preview: Chelsea vs WBA, Misi Reuni The Baggies
Liga Inggris 8 November 2013, 21:00 -
Lampard: Mourinho Punya Sihir Seperti Sir Alex Ferguson
Liga Inggris 8 November 2013, 20:15
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39