'Balotelli Bisa Main di Napoli'
Rero Rivaldi | 2 Februari 2017 08:30
Bola.net - - Mario Balotelli masih bisa kembali ke Italia untuk memulai karir profesionalnya lagi bersama dengan , menurut agennya, Mino Raiola.
Klub yang dipimpin oleh presiden Aurelio de Laurentiis itu sudah beberapa kali disebut menginginkan servis Balotelli, yang juga pernah membela AC Milan dan Inter Milan.
Balo sebelumnya sempat dianggap sudah habis, usai ia menjalani dua musim terakhir dengan buruk di Liverpool dan Milan. Namun belakangan, ia kembali menemukan ketajamannya di Prancis bersama , sekaligus memancing rumor mengenai kembalinya sang pemain ke Italia.
Mario merasa bahagia di Nice, karena ia ingin menunjukkan pada dunia bahwa dia sudah menjadi orang yang lebih tenang, tutur Raiola pada Radio CRC.
Dia hanya ingin bekerja, dan itulah yang ia lakukan.
Ada banyak tim yang menanyakan dirinya, dari Tiongkok hingga Eropa Utara, namun kami bilang akan menunggu beberapa bulan untuk menentukan masa depan Balotelli. Kami tidak ingin membantah apapun, baik Napoli atau klub lainnya. Kami akan melihat apa yang terjadi di musim panas.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raiola: Moise Kean Akan Tetap Bertahan di Juve
Liga Italia 1 Februari 2017, 23:49 -
Kondogbia: Kesalahan Kecil Bisa Jadi Penentu dalam Laga Juve vs Inter
Liga Italia 1 Februari 2017, 23:39 -
Kapten Inter Milan Tetap Bahagia Meski Kalah
Liga Italia 1 Februari 2017, 23:31 -
Inter Milan Fokus Lawan Juventus
Liga Italia 1 Februari 2017, 22:58 -
Milan, Inter, Juventus Tertarik Datangkan Schick
Liga Italia 1 Februari 2017, 22:16
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39