Bahagia, Bonucci Isyaratkan Terus Bertahan di Juve
Editor Bolanet | 2 Desember 2014 22:32
Masa depan bek 27 tahun itu menjadi bahan spekulasi media belakangan ini setelah nego kontraknya tak kunjung tuntas. Rumor kepindahannya pun menguat setelah Bonucci berpisah dengan agennya.
Namun, Bonucci membantah semua spekulasi tersebut.
Banyak yang sudah ditulis di media terkait situasi saya. Saya bahagia berada di Juve. Saya hanya berpikir tentang performa di atas lapangan dan tentang meraih kemenangan bersama jersey hitam putih ini. Saya tak memikirkan pembaharuan kontrak saya, tegasnya seperti dilansir Football Italia.
Agen yang mewakili saya selama bertahun-tahun sudah menuntaskan tugasnya secara serius dan profesional. Saya merasa baik-baik saja di Juventus. Forza Juventus hingga akhir! serunya. [initial]
Baca Juga:
- Orsi: Buffon Jauh Lebih Baik Ketimbang Neto
- Llorente Nilai Allegri Sama Hebatnya Dengan Conte
- Llorente Akui Roma Lebih Tangguh Musim Ini
- Llorente Beber Resep Kemenangan Juve Lawan Torino
- Llorente Sanjung Pirlo Setinggi Langit
- Nedved Tak Percaya Lihat Patung Lilin Mirip Dirinya
- Chiellini: Gol Pirlo Kelas Dunia
- Vidal: Hanya Pirlo Yang Bisa Cetak Gol Dramatis
- Lawan Torino, Juve Sempat Kehilangan Orientasi Permainan
- Allegri: Kami Kebobolan Gol Gila
- Pirlo Puas Tundukkan Torino Dengan Cara Yang Dramatis
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chiellini: Gol Pirlo Kelas Dunia
Liga Italia 1 Desember 2014, 22:04 -
Vidal: Hanya Pirlo Yang Bisa Cetak Gol Dramatis
Liga Italia 1 Desember 2014, 21:02 -
Gol Rami Tak Disahkan, Galliani Tuntut Pemberlakuan GLT
Liga Italia 1 Desember 2014, 19:25 -
Lawan Torino, Juve Sempat Kehilangan Orientasi Permainan
Liga Italia 1 Desember 2014, 18:30 -
Allegri Sebut Torino Layak Raih Hasil Imbang
Liga Italia 1 Desember 2014, 18:02
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40