Bacca Ingin Lanjutkan Kiprah Weah dan Inzaghi di Milan
Editor Bolanet | 21 September 2015 02:47
Setelah dibeli dari dengan harga 30 juta euro, Bacca langsung menjawab harapan para fans. Ketika turun melawan kemarin (20/9), ia menjadi pahlawan kemenangan 3-2. Secara keseluruhan, ia telah mengumpulkan tiga gol dari empat laga yang dijalani di Serie A.
Saya sangat senang dengan kemenangan ini dan gol saya, tapi saya lebih bahagia dengan penampilan tim ini, tutur Bacca.
Weah dan Inzaghi mencatatkan sejarah di klub ini dan saya juga ingin meninggalkan jejak saya di sini. Saya sangat senang bisa bermain di klub sehebat ini. Saya memilih Milan karena sejarah klub dan apa yang dicapainya dalam sepakbola.
Saya selalu berlatih keras untuk memastikan saya pantas untuk mengenakan seragam yang sengat bernilai ini, tandas penyerang 29 tahun tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Brace Bacca Bungkam Palermo di San Siro
Galeri 20 September 2015, 06:37 -
Highlights Serie A: AC Milan 3-2 Palermo
Open Play 20 September 2015, 04:44 -
Hasil Pertandingan AC Milan vs Palermo: Skor 3-2
Liga Italia 20 September 2015, 03:45 -
Liga Italia 19 September 2015, 22:46
-
Menanti Eskalasi Akurasi Rossoneri
Liga Italia 19 September 2015, 14:29
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39