Bacca Ingin Bayar Dukungan Para Milanisti
Editor Bolanet | 21 September 2015 18:35
Bacca dibeli oleh Milan dengan tujuan untuk mempertajam kembali lini serang klub tersebut. Dan sejauh ini, ia mampu tampil cukup mengesankan bagi klub milik Silvio Berlusconi tersebut.
Sejauh ini ia sudah bermain sebanyak empat kali bagi Milan. Hebatnya ia mampu menyumbangkan tiga gol bagi tim asuhan Sinisa Mihajlovic tersebut. Bacca pun mengaku bahwa ia bisa tampil sebaik ini karena adanya dukungan dari para fans. Ia pun bertekad untuk bisa terus tampil maksimal demi membayar dukungan dari para suporter tersebut.
Saya ingin berterima kasih pada para fans karena mereka selalu dekat dengan saya, ujar Bacca pada El Tiempo.
Saya ingin membayar kembali rasa cinta mereka dengan tampil maksimal di atas lapangan dan memberikan mereka kepuasan yang luar biasa, tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Bacca Selalu Berikan Yang Terbaik Bagi Milan
- Akurasi Milan Mulai Mengancam
- Bacca Ingin Lanjutkan Kiprah Weah dan Inzaghi di Milan
- Baggio Nasehati Balotelli
- Menanti Eskalasi Akurasi Rossoneri
- Palermo Siap Ulangi Penaklukan San Siro
- Maldini: Jangan Ganggu Balotelli
- Kaka Sebut Hubungannya Dengan Mourinho Tak Buruk-buruk Amat
- Palermo Paling Waspadai Carlos Bacca
- Vazquez Ingin Tuntaskan Rasa Penasaran Pada Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bacca Ingatkan Galliani Akan Shevchenko
Liga Italia 21 September 2015, 19:23 -
Bacca Yakin Milan Masih Bisa Jadi Lebih Baik Lagi
Liga Italia 21 September 2015, 18:57 -
Bacca Ingin Bayar Dukungan Para Milanisti
Liga Italia 21 September 2015, 18:35 -
Bacca Selalu Berikan Yang Terbaik Bagi Milan
Liga Italia 21 September 2015, 18:04 -
Liga Italia 21 September 2015, 12:56
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39