Atletico Juga Inginkan Tenaga Bacca
Editor Bolanet | 29 Maret 2016 10:25
Dilansir Don Balon, Atletico Madrid lah peminat tersebut. Los Rojiblancos diklaim sangat tertarik untuk membawa kembali mantan pemain Sevilla itu ke Spanyol.
Bacca sendiri bukan satu-satunya target Atletico yang diproyeksikan untuk memperkuat lini serang mereka musim depan. Sebelum Bacca, Atletico sudah punya setidaknya tiga pemain incaran lain yang juga sama-sama berstatus bintang.
Dalam daftar striker incaran Atletico, ada pula nama Edinson Cavani (PSG), Diego Costa (Chelsea) dan Gonzalo Higuain (Napoli). Bacca merupakan target keempat.
Hanya saja, Bacca diyakini memiliki harga paling murah dibandingkan ketiganya. Rossoneri disebut-sebut bersedia melepas Bacca dengan harga sekitar €25 juta.
Milan sendiri merekrut Bacca dari Sevilla di awal musim 2015/16 dengan nilai transfer €30 juta. Atletico harus cermat, pasalnya Bayern dikabarkan siap menawar Bacca €30 juta plus gaji €5 juta per musim. [initial]
Klik Juga:
- Dortmund Berencana Pulangkan Gotze
- Chelsea dan Juventus Siap 'Bidding War' Demi Nainggolan
- 22 Target Transfer Inter Untuk Liga Champions
- Inter Siap 22 Juta Euro Untuk Candreva
- Formasi Ideal Juventus, Plus Cavani dan Isco
- Playmaker Anyar, Juventus Incar Mkhitaryan
- Bayern dan Barca Minati Nomor 10 Fiorentina
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kluivert: El Clasico Tiada Duanya
Liga Spanyol 28 Maret 2016, 23:01 -
Highlight El Clasico U-12, Barcelona Benamkan Real Madrid
Open Play 28 Maret 2016, 21:16 -
Vermaelen Berharap Arsenal Mampu Juara Premier League
Liga Inggris 28 Maret 2016, 21:03 -
Barcelona Ubah Camp Nou Jadi Johan Cruyff Stadium?
Liga Spanyol 28 Maret 2016, 18:34 -
Diintip Barca, Marquinhos Akan Minta Dijual PSG
Liga Spanyol 28 Maret 2016, 15:19
LATEST UPDATE
-
Calhanoglu Ungkap Alasan Tolak Bayern dan Mimpi Besarnya di Inter
Liga Italia 25 Maret 2025, 13:21 -
Jadwal Tayang Timnas Indonesia vs Bahrain di TV Mana?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:16 -
Head to Head Timnas Indonesia vs Bahrain: Misi Balas Dendam di GBK!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 13:15 -
Liverpool di Persimpangan: Perpanjangan Kontrak atau Risiko Kemunduran?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 13:15 -
Eduardo da Silva dan Cedera Mengerikan yang Mewarnai Kariernya
Liga Inggris 25 Maret 2025, 13:11 -
Usia Bukan Halangan! Rekor Ronaldo di Portugal Setelah 30 Tahun Luar Biasa
Piala Eropa 25 Maret 2025, 12:57 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: Benarkah Kekalahan Jadi Bencana?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 12:57 -
Kluivert Yakin Dean Huijsen Bakal Tinggalkan Bournemouth Musim Depan
Liga Inggris 25 Maret 2025, 12:45 -
Eks Bintang Arsenal Ini Terkena Tuberkulosis Tak Lama Setelah Gabung PSV
Liga Eropa Lain 25 Maret 2025, 12:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10