Asamoah Puas Dengan Debutnya Bersama Juve

Editor Bolanet | 19 Juli 2012 19:11
Asamoah Puas Dengan Debutnya Bersama Juve
Kwadwo Asamoah (c) GettyImages
- Meski debut yang dijalani Kwadwo Asamoah bersama belum debut resmi. Karena baru sebatas laga friendly, ia tetap puas.

Pemain tengah berusia 23 tahun itu datang dari di musim panas ini, dan turun sebagai pemain starter kala Juve menghajar 7-1.

Dalam 45 menit pertama ia bekerja sama secara apik dengan Luca Marrone dan Simone Padoin di lini tengah Nyonya Tua.

Pertandingan ini penting bagi saya, kata Kwadwo. Ini adalah kali pertama saya di Juventus, tim yang kuat yang memenangkan Scudetto.

Saya senang dengan kinerja saya, tapi juga untuk bagaimana beberapa hari pertama telah berlalu. Saya bergaul baik dengan semua orang, dengan rekan-rekan dan staf.

Pemain ini juga berpendapat cara bermain Nyonya Tua berbeda dari sistem Udinese, tapi hal itu sebuah sistem yang tetap ia sukai. (juve/lex)