AS Roma Temui Dinamo Kiev Untuk Tanyakan Yarmolenko?
Afdholud Dzikry | 5 Juli 2017 13:46
Bola.net - - AS Roma dikabarkan telah menghubungi Dinamo Kiev untuk menanyakan perihal Andriy Yarmolenko, setelah gagal mendapatkan Gregoire Defrel.
Sky Sport Italia mencatat bahwa Giallorossi telah melawarkan 18 juta euro untuk penyerang Sassuolo, Defrel. Namun harga yang diminta klub adalah 25 juta euro dan mereka juga menghadapi persaingan dari Leicester City.
Sportitalia oleh karena itu mengabarkan bahwa AS Roma kini mengalihkan perhatian dan mencoba mendekati Dinamo Kiev untuk menanyakan Yarmolenko, yang disebut hanya akan tersedia dengan harga 17 juta euro plus bonus.
Yang menjadi masalah saat ini adalah gajinya, karena penyerang Ukrania tersebut menghasilkan 2 juta euro per tahun dan ingin setidaknya mendapatkan 3 juta euro plus bonus.
Penyerang berusia 27 tahun tersebut telah bermain di Dinamo Kiev selama satu dekade terakhir dan mencetak 29 gol dalam 69 penampilannya untuk timnas Ukraina.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moratti 'Restui' Operasi Transfer Nainggolan dan Di Maria
Liga Italia 4 Juli 2017, 13:56 -
Gonalons: Serie A Liga Yang Sulit!
Liga Italia 4 Juli 2017, 13:11 -
Gonalons Targetkan Scudetto Bersama Roma
Liga Italia 4 Juli 2017, 12:56 -
Bahagianya Gonalons Gabung AS Roma
Liga Italia 4 Juli 2017, 12:48 -
Agen Rudiger Terbang Ke London Untuk Temui Chelsea
Liga Inggris 4 Juli 2017, 12:09
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39