Arsenal Siap Buka Negosiasi Dengan Higuain
Editor Bolanet | 14 April 2015 15:33
Penyerang asal Argentina itu dilaporkan sudah mulai tidak kerasan dengan kehidupan di Italia. Karena itulah Higuain sangat ingin hijrah ke Premier League, dan Arsenal adalah salah satu klub yang dikaitkan dengannya.
Kemungkinan besar nama Higuain akan kerap menghiasi kolom-kolom berita di musim panas nanti. Apalagi saat ini berada di posisi ketiga dan sepertinya tidak akan berlaga di Liga Champions untuk dua musim secara beruntun. Sedangkan Higuain sendiri sangat ingin bermain bersama klub yang berlaga di Liga Champions.
Mirror juga menyebutkan kalau untuk mengeluarkan penyerang 27 tahun tersebut dari Napoli, klub peminat setidaknya harus mengucurkan dana transfer sebesar 30 juta Pounds.
Dari 29 pertandingan di musim ini, Higuain sudah menceploskan 13 gol dan menyumbangkan 6 assist. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cazorla Akui Ingin Kembali ke Real Oviedo
Liga Spanyol 13 April 2015, 23:06 -
Giroud Akui Arsenal Beruntung Bisa Kalahkan Burnley
Liga Inggris 13 April 2015, 20:31 -
Legenda Arsenal: Arsenal Bisa Juara Andai Kalahkan Chelsea
Liga Inggris 13 April 2015, 14:36 -
Henry Paham Ramsey Tak Nyaman Bermain di Kanan
Liga Inggris 13 April 2015, 14:10 -
Liga Spanyol 13 April 2015, 13:03
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39