Aquilani Masuk Bursa Pengganti Khedira
Editor Bolanet | 5 Agustus 2015 15:00
Dilansir il Messaggero, Juventus mempertimbangkan untuk merekrut Aquilani. Gelandang 31 tahun Italia itu bisa jadi solusi yang murah dan cukup tepat guna.
Aquilani saat ini berstatus free agent alias tidak punya klub setelah kontraknya habis dengan pada 1 Juli 2015. Hingga sekarang, belum ada indikasi Aquilani bakal bergabung dengan klub mana pun.
Aquilani bisa jadi pilihan yang tepat bagi Juventus. Selain paham persepakbolaan Italia, dia juga pernah memperkuat Juventus.
Aquilani pernah dipinjam Juventus dari Liverpool pada musim 2010/11 silam. Selama memperkuat Juventus, Aquilani mengemas dua gol dan enam assist dalam 33 penampilan di Serie A.
Selain Aquilani, Juventus kabarnya juga mempertimbangkan gelandang 21 tahun Bayer Leverkusen asal Turki, yakni Hakan Calhanoglu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Juventus dan AC Milan Masih Inginkan Axel Witsel'
Liga Italia 4 Agustus 2015, 22:26 -
Tanpa Tevez, Vidal dan Pirlo, Juventus Harus Ubah Gaya
Liga Italia 4 Agustus 2015, 21:04 -
Matthaus Peringatkan Juventus Soal Gotze dan Draxler
Liga Italia 4 Agustus 2015, 20:37 -
Juve Siapkan Penawaran Baru Untuk Draxler
Liga Italia 4 Agustus 2015, 19:39 -
Tottenham Saingi Juventus Kejar Guarin dari Inter Milan
Liga Inggris 4 Agustus 2015, 16:11
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39