Angin-Anginan, Mazzarri tak Khawatirkan Inter
Editor Bolanet | 26 Oktober 2013 04:15
Menurut mantan pelatih tersebut, ia tak begitu mengkhawatirkan performa Nerazzurri. Pasalnya, saat ini para penggawa Inter terus menunjukkan peningkatan.
Tidak masalah kami berada di mana saat ini. Yang terpenting adalah bagaimana tim ini terus berkembang dalam menjalani kompetisi dan bagaimana kami mengakhirinya, tandas Mazzarri.
Kami harus melampaui hasil dan melihat bagaimana kami telah bermain dalam beberapa pertandingan terakhir. Kami berada di jalan yang benar. Inter akan kompetitif lagi, saya yakin itu, imbuhnya.
Sementara itu, sejauh ini Inter telah membukukan empat kali kemenangan, tiga kali seri dan satu kali kalah dalam delapan pertandingan mereka di Serie A. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Bantah Conte Bakal Digantikan Prandelli
Liga Italia 25 Oktober 2013, 21:25 -
Preview: Juventus vs Genoa, Buru Pelampiasan
Liga Italia 25 Oktober 2013, 21:00 -
Preview: Inter vs Verona, Awas Performa Tamu!
Liga Italia 25 Oktober 2013, 19:30 -
Preview: Parma vs Milan, Lanjutkan Momentum
Liga Italia 25 Oktober 2013, 15:02 -
Moratti: Inter Aman di Tangan Thohir
Liga Italia 25 Oktober 2013, 13:13
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39