Angan-angan Gerrard: Satu Tim Dengan Totti
Editor Bolanet | 12 Desember 2015 08:55
Jika boleh berangan-angan, Gerrard, yang sekarang membela LA Galaxy, mengaku ingin bermain satu tim dengan Totti. Sebuah kepuasan tersendiri pernah betanding melawan dia beberapa kali dan saya pasti mau andai bisa bermain satu tim dengannya, kata Gerrard kepada situs resmi Roma.
Dia adalah tipe pemain yang saya inginkan. Pasti akan sangat menyenangkan bisa menjadi rekannya, imbuh Gerrard.
Pada tahun 2009 silam, Liverpool merekrut Alberto Aquilani dari Roma. Ketika Aquilani datang ke Anfield, Gerrard langsung bertanya kepadanya tentang Totti dan Daniele De Rossi.
Saya ingat kami (Liverpool) merekrut Alberto Aquilani dan saya bertanya kepadanya: 'Seperti apa De Rossi dan Totti?' Dia bicara hal-hal hebat tentang mereka, kenang Gerrard.
Dia mengatakannya jelas karena mereka berdua telah menjadi pilar Roma untuk waktu yang sangat lama. Mereka pantas mendapatkan semua pujian, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Serie A: Napoli vs AS Roma
Liga Italia 11 Desember 2015, 17:08 -
Prediksi Napoli vs AS Roma 14 Desember 2015
Liga Italia 11 Desember 2015, 17:07 -
Favorit Juara Serie A? Bukan, Napoli Cuma Penantang
Liga Italia 11 Desember 2015, 12:48 -
Liga Champions 10 Desember 2015, 16:56
-
Roma Gapai 16 Besar Dengan Kebobolan 16
Liga Champions 10 Desember 2015, 11:15
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40