Anderson Siap Terima Pinangan Barcelona
Editor Bolanet | 2 Mei 2015 18:25
Pasalnya, dilansir Forza Italian Football, Anderson mengaku takkan menolak andai ada klub besar seperti Barcelona datang meminangnya.
Rumor tentang Barcelona? Saya sering mendengarnya, tapi saat ini saya hanya fokus pada Lazio, kata Anderson.
Namun, saya akan senang jika bisa mendapatkan kesempatan bermain di sebuah klub besar, imbuh gelandang serang 22 tahun Brasil tersebut.
Di Serie A musim ini, Anderson telah mengoleksi 10 gol dan enam assist dalam 27 penampilan. Kontrak Anderson dengan Lazio akan habis pada Juni 2020. Harganya sekarang diperkirakan sebesar €15 juta. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raul Yakin Masih Ada Peluang Bagi Madrid Salip Barca
Liga Spanyol 1 Mei 2015, 21:53 -
Lawan Juru Kunci, Barca Tetap Waspada
Liga Spanyol 1 Mei 2015, 21:13 -
Barca dan Madrid Bisa 'Bentrok' di Bandara
Liga Spanyol 1 Mei 2015, 19:11 -
'Barca, Madrid, & Atletico Diembargo Transfer, Sepakbola Kolaps'
Liga Spanyol 1 Mei 2015, 18:20 -
Rexach: Guardiola Pasti Khawatir Lawan Barca
Liga Champions 1 Mei 2015, 18:00
LATEST UPDATE
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39 -
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10