Andai Pogba Lepas, Juve Siap Kejar Suarez
Editor Bolanet | 12 Januari 2014 06:45
Menurut Gazzetta Dello Sport, sang kampiun Serie A memang tak punya niat untuk melepas Pogba yang saat ini laris diincar para raksasa Eropa. Namun mereka bisa saja dihadapkan pada posisi tanpa pilihan andai klub kaya macam Paris Saint-Germain mengajukan tawaran menggiurkan.
Meski menyiapkan tawaran perpanjangan kontrak untuk mempertahankan gelandang Prancis berusia 20 tahun itu, manajemen Bianconeri pun menyusun langkah cadangan andai mereka gagal menggandoli Pogba yakni menabur investasi besar di lini depan.
Dari sejumlah nama yang diincar, Suarez kabarnya ada di urutan teratas striker top yang siap dirayu hijrah ke Turin, apalagi Juve sudah pernah coba menggaetnya di masa lalu.
Namun sebagai alternatif mengantisipasi kegagalan - terutama dengan diyakini memasang bandrol tinggi untuk striker Uruguay itu, nama lain pun disiapkan macam Karim Benzema, Diego Costa dan Mario Mandzukic.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bertahan, Pirlo Segera Teken Kontrak di Juve
Liga Italia 11 Januari 2014, 23:24 -
Conte: Rekor Bukan Target Utama Juve
Liga Inggris 11 Januari 2014, 22:22 -
Klub Brasil Jadi Tempat Pelabuhan Baru Pirlo?
Liga Italia 11 Januari 2014, 12:05 -
Buffon: Kami Akan Kejar Scudetto
Liga Italia 11 Januari 2014, 02:48 -
Juventus Siap Naikkan Gaji Pogba
Liga Italia 10 Januari 2014, 22:39
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39