Alvarez Ingin Tetap Berseragam Inter
Editor Bolanet | 5 Agustus 2014 22:44
Nama Alvarez kerap diberitakan akan segera hengkang menuju pada musim panas ini. Namun pemain berusia 26 tahun tersebut justru tidak tertarik pindah klub dan ingin terus berseragam Nerazzuri.
Saya hanya memikirkan Inter. Saya tak mau membicarakan hal lainnya, ucapnya kepada FcInterNews.
Rumor yang beredar selama ini tak membuat saya tertarik. Semua yang saya katakan sesuai dengan pikiran saya dan saya ingin bertahan di sini.
Pemain asal itu lebih lanjut berbicara soal persiapannya jelang musim kompetisi baru yang akan segera bergulir.
Saya baru saja kembali. Saya ingin berlatih dengan baik dan menjalani musim yang hebat, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Friendly: Tottenham 6-1 Celtic
Open Play 3 Agustus 2014, 07:30 -
Koeman: Arsenal, Tottenham, Lupakan Schneiderlin
Liga Inggris 1 Agustus 2014, 22:00 -
Tottenham Sepakat Datangkan Bek Masa Depan Inggris
Liga Inggris 1 Agustus 2014, 05:38 -
Tak Dilego ke Spurs, Schneiderlin Sewot Pada Soton
Liga Inggris 30 Juli 2014, 04:01 -
Duo Southampton Merapat ke Tottenham
Liga Inggris 28 Juli 2014, 22:50
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39