Allegri: Yang Terkuat Yang Akan Juara
Afdholud Dzikry | 25 Januari 2017 13:05
Bola.net - - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri menegaskan bahwa musim ini masih sangat panjang dan tim juara adalah tim yang terkuat dan tim yang mampu bertahan di puncak klasemen hingga akhir musim.
Juventus sendiri baru saja bangkit kembali usai sempat kalah melawan Fiorentina beberapa waktu lalu. Akhir pekan lalu, Bianconeri kembali ke jalur kemenangan dan menang 2-0 atas Lazio.
Kemenangan itu membuat Juventus kini tetap berada di puncak klasemen dan unggul satu poin dari AS Roma di posisi kedua, dan Bianconeri juga masih punya satu laga di tangan.
Musim masih panjang dan pada akhirnya yang menang adalah tim terkuat. Bila kami yang terkuat di akhir, maka kami pasti akan ada di puncak klasemen, ujarnya.
Sebuah insiden tak akan memutuskan liga, itu tergantung pada kekuatan tim dan keseimbangan tim. Sebelum pertandingan Minggu, Juve ada di puncak klasemen dengan 15 laga kami menangkan dan satu laga di tangan, sambungnya.
Jadi harusnya tak boleh ada keributan lagi karena ini adalah kemenangan yang baik, kami bermain baik dan kami bermain sebagai sebuah tim. Itulah yang harus dilakukan para pemain, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Deulofeu Bisa Main Untuk Milan Lawan Juventus
Liga Italia 24 Januari 2017, 22:27 -
Buffon Berkonspirasi dengan Wasit? Allegri: Itu Pembodohan!
Liga Italia 24 Januari 2017, 21:32 -
Allegri: Bukan Laga Balas Dendam
Liga Italia 24 Januari 2017, 20:27 -
Gullit Yakin Juventus Bisa Juara Liga Champions
Liga Champions 24 Januari 2017, 18:53 -
Deulofeu Debut Saat Melawan Juventus?
Liga Italia 24 Januari 2017, 18:31
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39