Allegri Yakin Honda Akan Jadi Senjata Yang Berbahaya
Editor Bolanet | 6 Januari 2014 09:17
- Setelah sempat mengalami tarik ulur sejak musim lalu, akhirnya kepindahan Keisuke Honda menuju AC Milan terealisasi di bursa transfer Januari ini. Pemain asal Jepang ini telah tiba di markas Rossoneri pada tanggal 4 Januari lalu dan kini menanti laga debutnya bersama klub.
Allenatore Milan, Massimiliano Allegri, yakin bahwa hadirnya pemain yang mewarisi nomor punggung 10 ini akan menjadi senjata baru yang memberikan tambahan kreativitas bagi lini serang timnya.
Saya sudah tak sabar bertemu langsung dengan Honda. Tentu bagus bagi Milan untuk memilikinya saat bermain di Serie A dan Coppa Italia. Dia adalah pemain berteknik yang memiliki antusiasme dan hasrat untuk membuktikan diri di Italia, puji pelatih kelahiran Livorno ini.
Dalam tim saat ini, hanya Valter Birsa yang memiliki sentuhan seperti yang dimiliki Honda.
Allegri lantas memberikan bocoran bahwa kemungkinan pemain 27 tahun ini belum akan diturunkan dalam laga kontra malam ini (06/01). Penampilan perdana Honda berkostum merah-hitam kemungkinan baru terwujud pekan depan dalam laga kontra (12/01). (fi/mri)
Allenatore Milan, Massimiliano Allegri, yakin bahwa hadirnya pemain yang mewarisi nomor punggung 10 ini akan menjadi senjata baru yang memberikan tambahan kreativitas bagi lini serang timnya.
Saya sudah tak sabar bertemu langsung dengan Honda. Tentu bagus bagi Milan untuk memilikinya saat bermain di Serie A dan Coppa Italia. Dia adalah pemain berteknik yang memiliki antusiasme dan hasrat untuk membuktikan diri di Italia, puji pelatih kelahiran Livorno ini.
Dalam tim saat ini, hanya Valter Birsa yang memiliki sentuhan seperti yang dimiliki Honda.
Allegri lantas memberikan bocoran bahwa kemungkinan pemain 27 tahun ini belum akan diturunkan dalam laga kontra malam ini (06/01). Penampilan perdana Honda berkostum merah-hitam kemungkinan baru terwujud pekan depan dalam laga kontra (12/01). (fi/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: AC Milan vs Atalanta, Usung Spirit Bangkit
Liga Italia 5 Januari 2014, 20:27 -
EDITORIAL: Kaka dan Memori Indah Milan Tujuh Tahun Silam
Editorial 5 Januari 2014, 03:21 -
Liga Italia 5 Januari 2014, 02:50
-
Bonera Pertanyakan Kapasitas Seedorf Sebagai Pelatih
Liga Italia 4 Januari 2014, 23:47 -
Milan, Juve dan Inter Sudah Tawar Nainggolan
Liga Italia 4 Januari 2014, 22:33
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39