Allegri Tak Kaget Pogba Masuk Kandidat Ballon d'Or
Editor Bolanet | 29 Oktober 2014 12:32
FIFA kemarin merilis 23 nama yang bakal bersaing memperebutkan trofi lambang Pemain Terbaik Dunia itu awal tahun depan, dan Pogba termasuk salah satu di antaranya. Dan Allegri mengaku tak terkejut, terutama jika mengingat performa gelandang belia Prancis itu.
Untuk Pogba, saya rasa ini hal bagus untuknya. Perpanjangan kontrak dan penyesuaian gaji yang diberikan Juventus menunjukkan ia pemain yang dihargai sangat tinggi. Ia punya segalanya untuk jadi pemain top, kini tergantung padanya untuk mewujudkan itu dan menjadi satu dari tiga gelandang terbaik dunia, ucapnya.
Eks pelatih AC Milan itu juga tak heran dengan tak masuknya satu pun pemain Italia dalam daftar prestisius tersebut. Ballon d'Or diberikan berdasar apa yang Anda lakukan sepanjang satu musim. Tim-tim Italia tak banyak berbicara di Eropa dan sayangnya timnas pun tampil apik di Piala Dunia. Jadi itu normal saja, tandasnya. (foti/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Khawatirkan Kondisi Lapangan Luigi Ferraris
Liga Italia 28 Oktober 2014, 23:04 -
Genoa vs Juventus, Allegri Berencana Istirahatkan Tevez
Liga Italia 28 Oktober 2014, 21:52 -
Tak Dicurangi Wasit, Cole Yakin Roma Bisa Menang Scudetto
Liga Italia 28 Oktober 2014, 21:02 -
Juve Serius Pertimbangkan Micah Richards
Liga Italia 28 Oktober 2014, 12:42 -
Preview: Genoa vs Juventus, Kemenangan Baku
Liga Italia 28 Oktober 2014, 12:28
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23