Allegri: Saya Mewarisi Skuat Hebat Juventus
Editor Bolanet | 23 Februari 2015 05:52
- Pelatih , Massimiliano Allegri mengakui bahwa dirinya sangat beruntung bisa menangani tim dengan skuat hebat seperti yang ada di Juventus.
Juventus baru saja meraih kemenangan sulit saat melawan Atalanta. Sempat tertinggal lebih dahulu, Bianconeri sukses membalikkan skor dan meraih kemenangan 2-1.
Usai pertandingan, Allegri memberikan pujian atas kerja keras dan determinasi anak asuhnya untuk meraih kemenangan. Menurutnya, ia sangat beruntung mewarisi tim yang punya intensitas tinggi dalam bekerja.
Saya mewarisi skuat yang punya profesionalisme yang luar biasa, yang sudah terbiasa dengan intensitas tinggi dalam bekerja. Kami menunjukkan reaksi yang kuat dan tampi bagus untuk meraih kemenangan. Sesuatu yang tak kami lakukan pekan sebelumnya saat imbang lawan Cesena, ujarnya.
Sekarang tim ini lebih dewasa dan kami telah mencapai titik ini dengan skuat yang lebih kuat, tandasnya.[initial]
(bola/dzi)
Juventus baru saja meraih kemenangan sulit saat melawan Atalanta. Sempat tertinggal lebih dahulu, Bianconeri sukses membalikkan skor dan meraih kemenangan 2-1.
Usai pertandingan, Allegri memberikan pujian atas kerja keras dan determinasi anak asuhnya untuk meraih kemenangan. Menurutnya, ia sangat beruntung mewarisi tim yang punya intensitas tinggi dalam bekerja.
Saya mewarisi skuat yang punya profesionalisme yang luar biasa, yang sudah terbiasa dengan intensitas tinggi dalam bekerja. Kami menunjukkan reaksi yang kuat dan tampi bagus untuk meraih kemenangan. Sesuatu yang tak kami lakukan pekan sebelumnya saat imbang lawan Cesena, ujarnya.
Sekarang tim ini lebih dewasa dan kami telah mencapai titik ini dengan skuat yang lebih kuat, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp: Dortmund Underdog di Markas Juventus
Liga Champions 22 Februari 2015, 07:53 -
Dortmund Percaya Diri Hadapi Juventus
Liga Champions 22 Februari 2015, 07:07 -
Inzaghi: Milan Sakit, Obat Terbaiknya Kemenangan
Liga Italia 22 Februari 2015, 05:22 -
3 Kemenangan, 10 Gol, Dortmund Siap Hadapi Juventus
Liga Champions 22 Februari 2015, 04:34 -
Pirlo Tak Cuma Ahli Bola-bola Mati
Liga Italia 22 Februari 2015, 03:20
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39