Allegri Puji Lemina Sebagai Gelandang Yang Berkualitas
Editor Bolanet | 3 September 2015 17:19
Lemina didatangkan oleh Juventus dari klub Ligue 1, , pada hari terakhir bursa transfer musim panas ini. Ia ditarik dengan status pinjaman selama semusim dengan opsi pembelian permanen setelah masa peminjamannya selesai.
Seperti Hernanes, Allegri juga menyambut gembira kehadiran gelandang Prancis berusia 21 tahun tesebut. Ia menyebut Lemina sebagai pemain yang jempolan. Namun ditambahkannya, gelandang itu juga masih butuh waktu untuk bisa mengembangkan potensinya.
Lemina adalah seorang gelandang muda yang berkualitas, walaupun tentu saja ia akan butuh waktu untuk mengembangkan kemampuannya, ujar Allegri pada Tuttosport.
Di sisi lain, Lemina sebelumnya juga sempat mengatakan ia ingin bisa membawa Juve menyamai, atau bahkan melebihi prestasinya musim lalu.
Sekarang saya ada di sini dan kami akan mencoba untuk mengulangi pencapaian tahun lalu, atau bahkan meraih hasil yang lebih baik, seru Lemina. [initial]
Baca Juga:
- Hernanes Siap Emban Tugas Jadi Trequartista Juventus
- Hernanes Antusias Tampil di Liga Champions Bersama Juve
- Gabung Juventus, Hernanes Siap Unjuk Kemampuan
- Diisukan Tinggalkan Juve, Griezmann Beri Kabar Soal Pogba
- Marotta: Schalke Klub Misterius
- Kinerja Juve Terjun Bebas, Buffon Belum Mau Bicara
- Nilai Pogba Lebih Dari 100 Juta Euro
- Juara, Motivasi Hernanes Gabung Juventus
- Skuat Juventus di Liga Champions 2015-16
- Lemina Bertekad Bawa Juve Lebihi Prestasi Musim Lalu
- Lemina Optimis Bisa Berguna Bagi Juventus
- Hernanes Tinggalkan Inter Dengan 7 Gol & 10 Assist
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Sebab John Obi Mikel Gagal Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 2 September 2015, 23:17 -
Nilai Pogba Lebih Dari 100 Juta Euro
Liga Italia 2 September 2015, 22:10 -
Rangkuman Transfer Serie A 2015-2016
Editorial 2 September 2015, 16:04 -
Arsenal Ternyata Gagal Pikat Simone Zaza
Liga Inggris 2 September 2015, 14:55 -
Juara, Motivasi Hernanes Gabung Juventus
Liga Italia 2 September 2015, 14:50
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39