Allegri: Porto Berbahaya bagi Juve
Haris Suhud | 14 Desember 2016 04:34
Bola.net - - Massimiliano Allegri mengingatkan Porto adalah lawan yang berbahaya di babak 16 besar Liga Champions nanti.
Porto sudah biasa menjalani pertandingan ini. Selain punya kualitas di atas lapangan, mereka sudah punya banyak pengalaman, kata Allegri seperti dikutip dari Football Italia.
Pernyataan ini bukan diplomasi sebelum pertandingan, karena saya mendengar komentar aneh setelah pengundian. Sebelum itu kami harus fokus pada target lainnya karena kami akan menjalani dua pertandingan dan Super Cup di Doha sebelum libur Natal.
Setelah itu akan menjadi perjalanan panjang hingga Juni, sambungnya.
Sebagai penerus Antonio Conte, Allegri sempat mendapat cibiran dari fans Juve sendiri. Akhirnya mantan pelatih AC Milan tersebut mampu membuktikan kemampuannya dengan selalu memberikan gelar juara di Serie A dan pernah membawa timnya melaju hingga final di UCL.
Dalam sepakbola hasil akan diperhitungkan dan saya beruntung punya tim dan klub yang selalu mendukung saya sejak saya berada di sini, kata Allegri sebagai ungkapan terima kasih pada Juve.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Spalletti: Milan Impresif, Juventus Pantas Ditakuti
Liga Italia 13 Desember 2016, 15:52 -
Roma 1-0 Milan, Yang Penting Menang
Liga Italia 13 Desember 2016, 13:31 -
Memori Indah Juventus vs Porto 2001/02
Open Play 13 Desember 2016, 12:09 -
Juventus 2-1 Porto, Bianconeri Juara di Basel 1984
Open Play 13 Desember 2016, 11:50 -
Porto vs Juventus, Casillas & Buffon Jumpa Lagi
Liga Champions 13 Desember 2016, 09:48
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46 -
Harry Kane: Thomas Tuchel Jauh Berbeda dari Gareth Southgate
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:45 -
Timnas Indonesia dan Momentum yang Hilang
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39