Allegri Nyatakan Menyerah Kejar Sneijder
Editor Bolanet | 19 Januari 2015 22:54
Sudah bukan rahasia lagi bahwa Bianconeri sangat ingin mendatangkan Sneijder pada bursa transfer musim dingin ini. Namun keinginan klub asal Turin itu ternyata harus bertepuk sebelah tangan.
Agen Sneijder sebelumnya sudah menyatakan bahwa peluang kliennya untuk meninggalkan Turki sangat minim. Pasalnya kubu Galatasaray sedang berusaha mati-matian mempertahankan sang pemain agar tidak meninggalkan klub.
Galatasaray sudah sangat jelas, mereka ingin mempertahankan Sneijder, ujar Allegri kepada Sky Sport.
Sneijder bergabung dengan Gala pada tahun 2013 lalu. Sebelumnya pemain asal Belanda itu sempat menghabiskan empat tahun di Inter Milan dan sukses mempersembahkan Liga Champions, Serie A, dua Coppa Italia dan juga Piala Dunia Antar Klub.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giovinco Akan Gabung Toronto FC
Liga Italia 18 Januari 2015, 21:40 -
Meme Spesial Ulang Tahun 'Lord' Bendtner
Open Play 18 Januari 2015, 08:00 -
Liga Italia 18 Januari 2015, 06:30
-
Diskors Tiga Laga, Juan Jesus Kecam Aduan Chiellini
Liga Italia 17 Januari 2015, 15:31 -
Preview: Juventus vs Verona, Pesta Gol Lagi?
Liga Italia 17 Januari 2015, 12:01
LATEST UPDATE
-
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39