Allegri Merasa Senang Bisa Gantikan Conte
Editor Bolanet | 16 Juli 2014 23:11
Ini adalah sebuah kehormatan bagi saya. Rasanya bagai tersambar petir di siang bolong, ujar mantan pelatih AC Milan tersebut seperti dilansir oleh Here Is The City.
Allegri juga mengatakan bahwa dia yakin bisa menjadi sosok yang mampu menggantikan Conte di Juventus. Allegri mengatakan bahwa dia sudah siap meneruskan trend positif yang ditinggalkan oleh pelatih yang mampu membawa Juventus juara Italia selama tiga kompetisi berturut-turut.
Conte memang menjadi sosok yang sangat berarti untuk tim ini, namun para penggemar perlahan akan mengerti saya. Saya sudah siap untuk pekerjaan ini, ungkap Allegri. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabung Juve, 'The Next Pogba' Ingin Lanjutkan Tradisi Positif Prancis
Liga Italia 15 Juli 2014, 13:46 -
Vidal Diabadikan Jadi Nama Stadion di Chile
Bolatainment 15 Juli 2014, 12:21 -
Llorente: Morata Banyak Lakukan Hal Hebat di Madrid
Liga Italia 15 Juli 2014, 11:13 -
MU Hentikan Perburuan Arturo Vidal
Liga Champions 15 Juli 2014, 10:50 -
Llorente Ingin Kontrak Conte Diperpanjang
Liga Italia 15 Juli 2014, 03:16
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39