Allegri Lebih Pilih Nikmati Natal Dibanding Nonton Roma vs Milan
Ari Prayoga | 12 Desember 2016 17:20
Bola.net - - Allenatore , Massimiliano Allegri mengaku dirinya tak tertarik untuk menyaksikan grande partita antara AS Roma kontra AC Milan dini hari nanti.
Roma dan Milan merupakan dua pesaing utama Juve di papan klasemen saat ini. Meski demikian, Allegri mengaku lebih memilih untuk menikmati suasana Natal bersama keluarganya.
“Mengharapkan hasil seri tentu menjadi sesuatu yang wajar bagi saya, ujar Allegri seperti dikutip Mediaset Premium.
Tetapi kami tidak akan menonton laga itu, karena besok malam kami ada jamuan makan malam Natal,” lanjutnya.
Juventus masih menjaga posisinya di puncak klasemen usai mengandaskan sang tetangga, Torino dengan skor 3-1 akhir pekan kemarin.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Serie A: Torino 1-3 Juventus
Open Play 11 Desember 2016, 23:27 -
Hasil Pertandingan Torino vs Juventus: Skor 1-3
Liga Italia 11 Desember 2016, 22:31 -
Montella Tegaskan Laga Lawan Roma Bukan Pertandingan Krusial
Liga Italia 11 Desember 2016, 21:09 -
Joe Hart Tak Yakin Punya Masa Depan di City
Liga Inggris 11 Desember 2016, 04:20 -
Juventus Tertarik Pinang Fernandinho dari Manchester City
Liga Italia 11 Desember 2016, 00:20
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39