Allegri: Cassano Akan Tetap di Milan
Editor Bolanet | 1 Agustus 2012 23:45
Sempat beredar isu bahwa striker timnas Italia ini ingin kembali merumput di Ligura. Hal yang membedakan hanyalah, ia bukan ingin bermain bersama , melainkan . Meski begitu, Allegri menolak untuk membenarkan berita tersebut. Ia menegaskan bahwa pemainnya itu akan tetap bersama Rossoneri.
Pelatih berusia 44 tahun ini menerangkan bahwa pemainnya itu sedang memulihkan kondisi seusia bermain di Piala Eropa 2012.
Cassano akan tetap tinggal. Dia baik-baik saja dan berlatih dengan baik, tandas Allegri.
Keinginan Allegri untuk menahan pemain yang terkenal bengal ini nampaknya tidak main-main. Pasalnya, ia telah kehilangan striker utama mereka, Zlatan Ibrahimovic. Mempertahankan Cassano rasanya memang pilihan yang paling bijak. (gl/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thiago Silva Pahami Penjualan Dirinya
Liga Italia 31 Juli 2012, 21:03 -
Fiorentina-Udinese Buka Serie A 2012/13
Liga Italia 31 Juli 2012, 10:30 -
Milan Resmi Pinjamkan Taiwo ke Dynamo Kiev
Liga Italia 31 Juli 2012, 10:20 -
Liga Inggris 31 Juli 2012, 07:00
-
Montolivo: Semua Tim Inginkan Kaka
Liga Italia 30 Juli 2012, 23:30
LATEST UPDATE
-
Juventus Terancam Jual Pemain untuk Tutupi Biaya Pemecatan Motta
Liga Italia 26 Maret 2025, 07:43 -
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10