Allegri Bidik Semua Trofi Musim Depan
Editor Bolanet | 31 Juli 2016 02:50
Allegri sendiri bisa dikatakan sukses di Kota Turin usai menggantikan Antonio Conte pada tahun 2014 silam. Ia memenangkan dua gelar Scudetto dan satu gelar Coppa Italia selama dua tahun terakhir membesut Si Nyonya Tua.
Allegri sendiri bertekad untuk terus melanjutkan pencapaian apiknya tersebut dengan memenangkan lebih banyak gelar pada musim depan. Saya rasa kami perlu mencatatkan start yang bagus sehingga pada bulan Maret nanti kami masih terdepan dalam memperebutkan gelar Serie A, Liga Champions, dan Coppa Italia beber Allegri seperti yang dilansir Soccerway.
Semua kompetisi tersebut merupakan kompetisi yang penting bagi kami, sama halnya dengan klub-klub lain, karena kami selalu membidik untuk meraih semua trofi yang tersedia tutup mantan pelatih AC Milan tersebut.[initial]
(soc/dub)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eriksen Tolak Perpanjang Kontrak, MU dan Juventus Siaga
Liga Inggris 30 Juli 2016, 23:30 -
Nainggolan: Juventus Kuat, Tapi Belum Tentu Juara
Liga Italia 30 Juli 2016, 21:30 -
Higuain: Ruang Ganti Juventus Luar Biasa
Liga Italia 30 Juli 2016, 21:00 -
Tak Ada Klub Selain Juventus Yang Bersedia Tebus Higuain
Liga Italia 30 Juli 2016, 20:20 -
Agen: Higuain Pindah ke Juventus Bukan Karena Uang
Liga Italia 30 Juli 2016, 20:01
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39