Allegri Balas Kritikan Publik
Editor Bolanet | 28 Oktober 2012 19:00
Allegri tampil dengan Strategi bertahan kala Milan bertemu pada Giornata 9 dini hari tadi. Akan tetapi, sang manajer mengatakan bahwa Milan tampil apik yang dibuktikan dengan raihan tiga poin melalui gol Stephan El Shaarawy.
Saya selalu merasa tenang karena tim selalu bermain dengan baik. Kritikan tersebut terlalu tajam jika melihat apa yang telah terjadi di lapangan, ujar pelatih 45 tahun ini.
Allegri pun juga menerangkan bahwa orang-orang hanya melihat hasil yang didapatkan Milan saja. Mereka sama sekali tidak peduli dengan apa yang ditampilkan oleh Rossoneri. Terlebih lagi, Milan pun juga dirugikan dengan sejumlah keputusan kontroversial terkait hadiah penalti. (sw/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ambrosini: Saya Menyesal Bertaruh Dengan El Shaarawy
Liga Italia 27 Oktober 2012, 17:30 -
Data dan Fakta Serie A Giornata 9: AC Milan vs Genoa
Liga Italia 27 Oktober 2012, 15:15 -
Preview: AC Milan vs Genoa, Ajang Pembuktian!
Liga Italia 27 Oktober 2012, 15:00 -
Berlusconi Dihukum Setahun Penjara
Liga Italia 27 Oktober 2012, 05:50 -
"Seluruh Penggawa Milan Dukung Allegri"
Liga Italia 26 Oktober 2012, 20:15
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39