Alex Sandro Sudah Kembali Berlatih dengan Skuat Juve
Haris Suhud | 12 Januari 2017 23:04
Bola.net - - Alex Sandro sudah kembali berlatih pada hari Kamis (12/1) setelah mengalami cedera sejak bulan Desember tahun lalu.
Bek asal Brasil ini mengalami cedera ketika turun membela timnya dalam partai final Supercoppa Italiana menghadapi AC Milan di Doha, Qatar. Dalam pertandingan tersebut, ia tak bisa melanjutkan hingga pertandingan tuntas dan timnya kalah dalam drama adu penalti.
Menurut pantauan Football Italia, Sandro kini sudah kembali berlatih di komplek latihan Juventus Vinovo. Ia sudah ikut dalam sesi latihan teknik dan atletik bersama dengan rekan-rekannya.
Pemain 25 tahun tersebut dipercaya belum bisa turun pada akhir pekan ini ketika menghadapi Fiorentina. Namun ia diperkirakan akan kembali bermain dalam waktu dekat.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emre Can Tarik Perhatian Juventus
Liga Inggris 11 Januari 2017, 20:30 -
Presiden FIGC Bantah 'Istimewakan' Duo Milan
Liga Italia 11 Januari 2017, 15:36 -
Liverpool Siapkan 8,7 Juta Pounds Untuk Wonderkid Juventus Ini
Liga Inggris 11 Januari 2017, 15:28 -
'Pjanic Tertarik Gabung Arsenal'
Liga Inggris 11 Januari 2017, 15:20 -
Roberto Baggio: Juventus Masih Favorit Scudetto
Liga Italia 11 Januari 2017, 12:48
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39