Albertini: Torres Mirip Weah
Editor Bolanet | 21 November 2014 02:49
Torres didatangkan Milan pada musim panas kemarin dari Chelsea. Ia akan berada di San Siro selama dua musim dengan status pinjaman. Namun, belakangan ini ia banyak dikritik karena masih tak bisa menyumbangkan banyak gol bagi Rossoneri.
Albertini pun membela pemain asal Spanyol tersebut. Dikatakannya, Torres adalah tipe pemain yang lebih lihai dalam membuka ruang bagi rekan-rekannya untuk mencetak gol.
Fernando sudah lama menjadi teman baik saya. Ia adalah seorang penyerang tengah yang sedikit berbeda, ia menciptakan peluang bagi pemain-pemain lainnya. Ia bukan seorang Inzaghi, yang mencetak banyak gol dan itu saja. Ia lebih seperti seorang Weah, dengan karakteristik berbeda. Ia tak mencetak 20 gol dalam semusim, namun membuka ruang bagi yang lain dengan pergerakannya. Lalu pertimbangkan bahwa ia datang ke Milan setelah dua musim di mana dia bermain sangat sedikit, cetusnya.
Hal yang paling penting adalah memiliki sedikit rasa sabar. Ia tak bisa kembali ke kondisi fisik lamanya dalam sekejap mata, sambung Albertini seperti dilansir milannews. [initial]
Baca Juga:
- Albertini Beber Kelemahan Milan Musim Ini
- Kalah Pengalaman, Zeman Ragukan Inzaghi Menangi Laga Derby
- United dan City Minati Servis Rami
- Derby, Andai Inzaghi Masih Bermain
- Vidic Tak Sabar Bertarung di Derby Milan
- Vidic: Inter Harus Menangkan Derby Milan!
- Milan Tukarkan Matri Dengan Perin
- Merasa Senasib, Crespo Yakin Milan Mampu Sulap Torres
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah Pengalaman, Zeman Ragukan Inzaghi Menangi Laga Derby
Liga Italia 20 November 2014, 15:30 -
Memori Gol-gol 'Sakti' Inzaghi vs Nerazzurri
Editorial 20 November 2014, 12:53 -
United dan City Minati Servis Rami
Liga Inggris 20 November 2014, 11:53 -
Derby, Andai Inzaghi Masih Bermain
Liga Italia 20 November 2014, 10:46 -
Vidic: Inter Harus Menangkan Derby Milan!
Liga Italia 20 November 2014, 04:51
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39