Agen Soal Rumor Inter: Fazio Bahagia di Roma
Afdholud Dzikry | 12 Agustus 2017 23:30
Bola.net - - Agen dari Federico Fazio akhirnya angkat bicara terkait rumor yang mengaitkan kliennya dengan Inter Milan.
Nama Federico Fazio memang tengah dikaitkan dengan Inter Milan baru-baru ini setelah disebutkan pelatih Luciano Spalletti ingin bereuni dengannya di Giuseppe Meazza.
Dan dikatakan oleh agen Fazio, Salvador Sanchez, rumor itu belum bisa dipastikan kejelasannya, namun yang jelas disebutnya bahwa Fazio bahagia di Roma.
Minat dari Inter? Pada saat ini dia bahagia, dia menerima panggilan dari timnas Argentina, memiliki kontrak dengan Roma dan ingin bertahan, ujarnya kepada Romanews.
Saya lebih suka tidak mengomentari rumor ini. Semua yang harus dikatakan telah saya katakan: untuk masa depan pemain, anda harus bertanya pada klub, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Akui Langsung Terkesan Dengan Kemampuan Salah
Liga Inggris 11 Agustus 2017, 23:34 -
EDF: Nainggolan Juga Harus Bantu Bertahan
Liga Italia 11 Agustus 2017, 10:05 -
Highlights Friendly: Sevilla 2-1 AS Roma
Open Play 11 Agustus 2017, 05:25 -
Liga Italia 11 Agustus 2017, 05:11
-
'Pemain-pemain Baru Milan Tak Ada Yang Fenomenal'
Liga Italia 10 Agustus 2017, 12:49
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39