Agen Ramires Berharap Kliennya Segera Gabung Inter
Afdholud Dzikry | 18 Januari 2018 13:25
Bola.net - - Agen Ramires berharap gelandang Jiangsu Suning bisa menyelesaikan transfer ke Inter Milan bulan ini.
Inter telah dikaitkan dengan Ramires untuk beberapa waktu, namun hingga kini tak ada kesepakatan yang terjalin dengan Nerazzurri untuk mantan pemain Chelsea tersebut.
Meskipun demikian, agen Ramires, Luis Carlini mengatakan kepada Calciomercato.com: Kami berharap semuanya berjalan baik baginya untuk bergabung dengan Inter, ujarnya.
Laman yang sama menjelaskan bahwa Nerazzurri akan menghindari sanksi Financial Fair Play yang mengancam mereka jika mereka dapat mencapai kesepakatan pinjaman enam bulan untuk gelandang asal Brasil tersebut.
Namun, Suning Group disebut tak berniat untuk melepas salah satu pemain terpentingnya pada 'saudaranya' itu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Akhirnya Izinkan Gustavo Pindah ke Boca
Liga Italia 17 Januari 2018, 20:37 -
Januari Ini, Tak Ada Pemain Baru Merapat ke AC Milan
Liga Italia 17 Januari 2018, 20:09 -
Napoli Siap Jadi Pelabuhan Mignolet Berikutnya
Liga Inggris 17 Januari 2018, 13:10 -
Hubungi Roma, Conte Inginkan Bek Idaman Liverpool
Liga Inggris 17 Januari 2018, 12:40 -
Tinggalkan Milan, Andre Silva Akan Ditampung Klub Angsa
Liga Inggris 17 Januari 2018, 10:30
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39