Agen: Keinginan Antonio Candreva Jelas
Editor Bolanet | 29 Juni 2016 08:47
Nama Candreva sebelumnya sangat santer dikaitkan dengan klub Premier League, Chelsea. Winger lincah tersebut disebut ingin mengikuti jejak pelatih Antonio Conte untuk bermain di Stamford Bridge.
Namun kabar terbaru justru mengabarkan bahwa Candreva sangat diinginkan oleh Inter Milan. Presiden mereka, Erik Thohir bahkan menegaskan sedang berusaha mendatangkan winger timnas Italia itu.
Lazio sendiri disebut-sebut telah menolak tawaran Inter Milan itu, namun sang agen Candreva mengisyaratkan bahwa kliennya itu ingin pindah ke San Siro.
Presiden Lazio tahu apa yang diinginkan oleh Candreva, ujar Pastorello kepada Sky Sport Italia.
Claudio Lotito akan memutuskan harga, tapi keinginan Candreva sudah jelas. Mari kita lihat apakah ada perkembangan dalam beberapa hari mendatang, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Siap Telikung Barca Demi Gabriel Jesus
Liga Italia 28 Juni 2016, 22:51 -
Inter Milan Akhirnya Resmi Diakuisisi Suning Grup
Liga Italia 28 Juni 2016, 22:11 -
Milan Akhirnya Dilego Dengan Bandrol 750 Juta Euro
Liga Italia 28 Juni 2016, 20:55 -
Alves Ingin Mascherano Juga Hijrah ke Juve
Liga Italia 28 Juni 2016, 20:02 -
Ke Juve, Alves Tak Pikirkan Soal Rekor Giggs
Liga Italia 28 Juni 2016, 19:14
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39