Agen: Joel Obi Bertahan di Inter Musim Depan
Editor Bolanet | 10 Mei 2012 15:20
Gelandang asal Nigeria ini sebelumnya dikabarkan akan dilepas Nerazzurri sebagai alat barter untuk mendatangkan striker Ezequiel Lavezzi dari . Namun pada kesempatan kali ini, Contratto menegaskan jika kecil kemungkinan kliennya untuk hijrah ke Stadio San Paolo.
Untuk saat ini, saya tidak tahu apapun mengenai negosiasi antara Napoli dan Inter, ucap Renzo Contratto kepada Radio Kiss Kiss.
Ada sekitar 99 persen klien saya akan bertahan di Inter. Mereka mempunyai harapan yang tinggi untuk pemain muda dan saya tidak merasa jika dia akan segera pergi, pungkas Contratto.
Gelandang berusia 20 tahun ini bermain untuk tim utama Nerazzurri untuk pertama kalinya pada tahun 2010 dan sudah tampil sebanyak 37 di semua kompetisi musim ini. (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter Siap Invasi Bursa Pemain Premier League
Liga Italia 9 Mei 2012, 21:15 -
Stramaccioni di Inter Sampai 2015?
Liga Italia 9 Mei 2012, 05:00 -
Forlan Dukung Atletico Juarai Liga Europa
Liga Eropa UEFA 8 Mei 2012, 11:46 -
Duo Milan Didenda Setelah Derby Della Madonnina
Liga Italia 8 Mei 2012, 00:30 -
Moratti: Stramaccioni, Allenatore Inter Musim Depan
Liga Italia 7 Mei 2012, 18:45
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39