Agen: Icardi Segera Perpanjang Kontrak di Inter
Editor Bolanet | 5 Oktober 2016 11:51
Pada musim panas yang lalu, Icardi kerap dihubungkan dengan sejumlah klub-klub top Eropa. Sang Agen, Wanda Nara menjadi fasilitator beberapa klub top Eropa seperti Arsenal dan Napoli untuk menggandeng jasa suaminya pada musim panas lalu.
Namun setelah proses negosiasi yang intens, Nara mengonfirmasi bahwa sang suami akan bertahan di Giuseppe Meazza untuk beberapa tahun kedepan. Sejujurnya, saya tidak tahu kapan tepatnya dia [Icardi] akan menandatangani kontrak baru, namun saya rasa itu hanya masalah hitungan hari beber Nara kepada Tuttomercatoweb.
Saya rasa kami sudah menyelesaikan semua pembicaraan dengan pihak klub dan kami bahagia karena bisa mencapai kata sepakat tandas istri Icardi tersebut.
Icardi sendiri sudah mencetak enam gol dari tujuh pertandingan Serie A musim ini. Kontraknya di Inter sendiri akan habis tiga tahun lagi, di mana ia baru memperpanjang kontrak musim lalu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Siap Bajak Marcelo Brozovic dari Inter
Liga Italia 4 Oktober 2016, 23:25 -
Bonucci Sanjung Balotelli Yang Kini Sudah Berubah
Liga Eropa Lain 4 Oktober 2016, 21:41 -
Chelsea Jual Fabregas ke Milan Separuh Harga
Liga Italia 4 Oktober 2016, 20:48 -
Origi Masuk Daftar Pemain Incaran Juventus
Liga Italia 4 Oktober 2016, 19:37 -
Milan Ingin Boyong Godin Januari 2017
Liga Italia 4 Oktober 2016, 19:12
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39