Agen: Hysaj Katakan Tidak Pada Juventus
Serafin Unus Pasi | 2 September 2017 17:10
Bola.net - - Sebuah fakta terungkap mengenai spekulasi masa depan bek Napoli, Elseid Hysaj. Sang bek dikabarkan menolak tawaran dari Juventus karena ingin bertahan di .
Pada awal musim panas ini, Juventus memang tengah gencar mencari bek kanan baru. Mereka disebut mencari pengganti Dani Alves yang memutuskan untuk hengkang ke PSG.
Salah satu nama yang santer dihubungkan dengan Si Nyonya Tua adalah Elseid Hysaj. Bek Timnas Albania itu dikabarkan menjadi buruan utama Massimiliano Allegri pada bursa transfer musim panas ini.
Agen Hysaj sendiri membenarkan minat Juventus tersebut, namun ia menyebut kliennya sama sekali tidak tertarik bergabung dengan juara bertahan Serie A tersebut. Juve menelpon saya dan menanyakan mengenai dia [Hysaj], buka Mario Giuffredi kepada Il Mattino.
Saya mendengarkan tawaran mereka [Juventus] dan kemudian saya menyampaikannya kepada si pemain,
Namun saya bisa bilang tidak ada sedikitpun kemungkinan negosiasi itu berjalan dengan sukses. Elseid mengatakan kepada saya bahwa ia tidak berpikir untuk meninggalkan Napoli.
Dia ingin bertahan di Naples dan memenangkan Scudetto di sana. Dan saya rasa tidak ada yang bisa merubah pendiriannya itu. tandas sang agen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emre Can Jadi Target Juve di Bulan Januari
Liga Italia 1 September 2017, 18:03 -
Iniesta: Saya Pindah ke Juventus?
Liga Spanyol 1 September 2017, 15:50 -
Howedes Enggan Dibandingkan dengan Bonucci
Liga Italia 1 September 2017, 07:50 -
Juventus Kirim Wonderkid Moise Kean ke Verona
Liga Italia 1 September 2017, 06:01 -
Ferguson: Juventus Punya Pelatih Fantastis
Liga Italia 31 Agustus 2017, 19:00
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39