Agen Hamsik Bantah Perkataan Pelatih Slovakia
Editor Bolanet | 16 Juni 2016 22:29
Sebelumnya, Hamsik mendapatkan pujian tinggi pasca memimpin Slovakia mengalahkan Rusia. Pada laga tersebut, Hamsik mencetak satu gol dan satu assists. Cukup untuk mengantar negaranya menang dengan skor 2-1.
Hamsik saat ini sudah berada di klub besar, ujar Juraj Venglos kepada Radio Crc.
Hal tersebut dikatakan oleh Juraj jelang pertemuannya dengan para petinggi Napoli dalam waktu dekat ini. Ia ingin merundingkan masa depan pemain berusia 28 tahun bersama Napoli.
Dalam beberapa hari mendatang saya akan bertemu [Presiden Aurelio] De Laurentiis dan [direktur olahraga Cristiano] Giuntoli, tapi saya tidak bisa mengatakan hal lain lagi pada saat ini.
Selama belum ada pembicaraan resmi, saya belum bisa mengatakan apapun yang lebih tepat, tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Juventus Tularkan Mental Pemenang di Timnas Italia
Liga Italia 15 Juni 2016, 22:52 -
Hadirnya Pjanic Membuat Juve Semakin Kuat
Liga Italia 15 Juni 2016, 21:31 -
Lazio Persilahkan Inter Beli Candreva
Liga Italia 15 Juni 2016, 21:20 -
AS Roma Tawarkan Kenaikan Gaji untuk Nainggolan
Liga Italia 15 Juni 2016, 18:25 -
Witsel: Roma? Pilihan Yang Tidak Buruk
Liga Italia 15 Juni 2016, 17:45
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23