Agen: Guarin Tak Pernah Minta Dijual
Editor Bolanet | 7 September 2014 22:54
Rumor soal kepindahan Guarin memang masih berhembus kencang sebelum bursa transfer kemarin ditutup. Namun Marcelo Ferreyra yang merupakan agen dari Guarin menegaskan bahwa kliennya masih belum menemukan alasan yang tepat untuk mencari klub baru.
Biar saya luruskan bahwa Guarin tak pernah meminta transfer keluar dari Inter. Fredy bahagia di Inter dan akan selalu begitu. Kami tak pernah memikirkan soal bursa transfer, ucapnya kepada Calciomercato.
Fredy mendapatkan yang ia mau di Inter dan tidak punya hasrat pindah ke klub lain. Dari yang saya dengar cuma Inter yang menerima tawaran.
Lebih lanjut Ferreyra juga optimis bahwa pelatih Walter Mazzarri tak akan kecewa dengan performa Guarin di musim ini
Mazzarri akan mendapatkan kemampuan terbaiknya seperti musim lalu.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Hebat Berkat Capello dan Van Basten
Liga Italia 6 September 2014, 23:25 -
Inter vs Sassuolo Ajang Comeback Palacio
Liga Italia 6 September 2014, 22:32 -
Juventus Panggil Pulang Chiellini
Piala Eropa 6 September 2014, 22:09 -
Juventus Diklaim Siap Tampung Dani Alves
Liga Italia 6 September 2014, 21:53 -
Inzaghi: Jangan Remehkan Torres
Liga Italia 6 September 2014, 21:32
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39