Agen: Digne ke Roma? Segera
Editor Bolanet | 18 Agustus 2015 12:59
Pelatih Rudi Garcia menginginkan Digne di Roma sebagai bek kiri barunya. Pemain 22 tahun Prancis itu kabarnya sudah sepakat gabung Roma.
Kapan Digne akan ke Italia? Segera, semoga. Jujur saja, semuanya tergantung pada PSG. Jika mereka sudah membeli pemain baru, maka situasinya akan jadi sangat mudah, kata agen Mikkel Beck seperti dikutip Football Italia.
Saya harap itu terwujud sesegera mungkin. Nilai transfer? Sayang sekali, saya tak bisa berkomentar tentang nominal maupun detail kontrak yang ditawarkan kepada klien saya, pungkasnya.
Digne adalah mantan pemain Garcia ketika dia masih menangani Lille sebelum melatih Roma. Di Roma, Digne diyakini tidak bakal kesulitan beradaptasi karena sudah mengenal metode kepelatihan Garcia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Verratti Buka Peluang Hengkang dari PSG
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2015, 21:14 -
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2015, 21:05
-
Marco Verratti Kagumi Barcelona
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2015, 20:09 -
Blanc Yakin PSG Bisa Seperti Barcelona
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2015, 08:40 -
Blanc Isyaratkan Digne ke Italia, Roma
Liga Italia 16 Agustus 2015, 04:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39