Agen Bantah Pato Bakal Kembali ke Serie A
Editor Bolanet | 20 Desember 2014 01:12
Rumor makin berkembang dan muncul kabar sudah ada kesepakatan awal antara Corinthians dan Fiorentina. Bahkan Corinthians disebut bersedia membayar beberapa persen dari gaji Pato.
Ternyata itu semua hanya isapan jempol. Gilmar Veloz, agen Pato sendiri memberi klarifikasi pada sebuah radio di Brasil, Bandeirantes.
Tak ada yang menghubungi Pato dari Florence (kota asal Fiorentina). Di San Paolo kami menjalani kontrak pinjaman selama dua tahun dan sejauh yang saya tahu, kami sama sekali tak memiliki masalah.
Pato sendiri juga tak meminta pindah dan bermain di klub lain. Kami menghormati kesepakatan yang ada, kecuali klub sendiri yang ingin melepas Pato. [initial]
Update berita seputar Serie A di sini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Bantah El Shaarawy Dilanda Krisis
Liga Italia 19 Desember 2014, 23:58 -
Inzaghi Yakin Milan Tembus Tiga Besar
Liga Italia 19 Desember 2014, 23:32 -
Inzaghi Mengharapkan Konsistensi El Shaarawy
Liga Italia 19 Desember 2014, 23:10 -
Milan Tawarkan Pazzini ke Palace
Liga Italia 19 Desember 2014, 22:27 -
Preview: Roma vs Milan, Perang Trisula
Liga Italia 19 Desember 2014, 15:47
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39