Ada Higuain, Juve Diklaim Belum Pasti Raih Scudetto
Editor Bolanet | 7 September 2016 20:18
Musim lalu, Higuain menjadi top skorer Serie A bersama dengan . Dalam satu musim ia sukses mengemas 36 gol plus dua assist.
Di bursa transfer musim panas kemarin, Higuain lantas diboyong oleh Juve. Perekrutan itu pun membuat banyak rival Bianconeri ciut nyalinya. Banyak yang menyebut tim asuhan Massimiliano Allegri itu akan jadi juara lagi pada musim ini. Namun Zaccheroni tak sependapat dengan opini tersebut.
Portugal memenangkan trofi Euro tanpa Cristiano Ronaldo di lapangan, ujar Zaccheroni pada Il Mattino.
Scudetto belum pasti menjadi milik Juventus. Azzurri (Napoli) akan ingin menunjukkan bahwa Higuain beruntung memiliki mereka, dan bukan sebaliknya, terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Iuliano Kaget Juventus Bisa Dapatkan Higuain
- Head-to-head: Palermo vs Napoli
- Disebut Pengkhianat Napoli, Higuain No Comment
- Reina: Napoli Tak Menderita Ditinggal Higuain
- Crespo: Harga Higuain Lebih Logis Dibanding Pogba
- Statistik Awal Musim Serie A: Juventus
- Mandzukic Tak Khawatirkan Kehadiran Higuain
- Pengkhianatan Higuain Sama Seperti Pengkhianatan Luis Figo
- Dybala Bicara Tentang Dani Alves dan Higuain
- Pjanic Pede Segera Lakoni Debut Bersama Juve
- Debut San Paolo Milik Kalahkan Cavani & Higuain
- Milan Tenang Hadapi Napoli tanpa Higuain
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matuidi Akui PSG Halangi Kepindahannya ke Juventus
Liga Italia 6 September 2016, 22:59 -
Inzaghi: Juventus Tak Ada Tandingannya!
Liga Italia 6 September 2016, 19:18 -
Head-to-head: Juventus vs Sassuolo
Liga Italia 6 September 2016, 12:21 -
Disebut Pengkhianat Napoli, Higuain No Comment
Liga Italia 6 September 2016, 08:05 -
Scholes: Juventus Bisa Kalahkan Semua Tim Inggris
Liga Italia 6 September 2016, 03:19
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39