AC Milan Terbuka jika Ibra Ingin Kembali
Editor Bolanet | 18 Agustus 2015 17:32
Ibra sendiri tercatat pernah membela panji AC Milan pada kurun waktu 2010 hingga 2012 silam. Selama berada di klub asal kota mode ini Ibra sukses memberikan satu gelar Serie A.
Ibra santer diberitakan akan kembali ke Milan setelah kontraknya bersama PSG tinggal menyisakan durasi satu tahun. Kondisi tersebut diperparah dengan fakta bahwa sejauh ini belum ada pembicaraan kontrak antara Ibra dan PSG.
Kami akan menyambut Ibrahimovic dengan tangan terbuka jika ia ingin kembali ke Milan, ujar Berlusconi kepada salah satu harian sohor Italia La Gazzetta dello Sport.
Selain Milan, Ibra juga dikabarkan tertarik dengan beberapa ajakan untuk bermain di Major League Soccer (MLS), Amerika Serikat. [initial]
(lgz/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Verratti Buka Peluang Hengkang dari PSG
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2015, 21:14 -
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2015, 21:05
-
Marco Verratti Kagumi Barcelona
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2015, 20:09 -
Blanc Yakin PSG Bisa Seperti Barcelona
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2015, 08:40 -
Blanc Isyaratkan Digne ke Italia, Roma
Liga Italia 16 Agustus 2015, 04:35
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39