AC Milan Siap Datangkan Adnan Januzaj
Editor Bolanet | 10 Agustus 2016 23:38
Menurut kabar yang dilansir Gazzetta dello Sport, pemain 21 tahun tersebut merupakan pemain incaran Sunderland yang saat ini ditangani mantan pelatih MU, David Moyes. Selain itu, Lazio juga mempertimbangkan untuk menampungnya.
Sementara itu, Milan akan siap bertarung dengan klub peminat di atas. Pasalnya, Milan membutuhkan pilihan pemain yang bisa bermain melebar dalam formasi 4-3-3 besutan Vincenzo Montella. Sebab Milan baru saja melepas Jeremy Menez ke Bordeaux.
Masa depan Januzaj di MU saat ini tengah tak menentu. Musim lalu, ia dipinjamkan ke Borussia Dortmund dan kembali ke Old Trafford di tengah musim. Pemain dari Belgia yang bermain 50 kali bersama MU di Premier League tersebut dipercaya bersedia meninggalkan klubnya sekarang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Bukan Lagi Klub, tapi Sebuah Perusahaan
Liga Inggris 9 Agustus 2016, 23:50 -
Eks Bos Liverpool: Biaya Transfer Pogba Bisa Jadi Masalah untuk Pemain
Liga Inggris 9 Agustus 2016, 23:37 -
Ditinggal ke MU, Pjanic Doakan Pogba Sukses
Liga Italia 9 Agustus 2016, 23:22 -
Mourinho: Arsenal dan Liverpool Bukan Klub Besar
Liga Inggris 9 Agustus 2016, 21:49 -
Pogba Nodai Karir Gemilang Ferguson
Liga Inggris 9 Agustus 2016, 19:56
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39