AC Milan Resmi Perpanjang Kontrak Tiga Bintangnya
Editor Bolanet | 24 Mei 2016 16:42
Tiga pemain ini dipastikan akan bertahan di San Siro hingga Juni tahun 2019 yang akan datang.
Kepastian perpanjangan kontrak ini sudah diumumkan lewat akun twitter resmi Rossoneri.
Tiga pemain tersebut memiliki peran yang cukup penting bagi Milan. Antoneli adalah andalan di lini belakang, sedangkan Montolivo adalah kapten sekaligus gelandang utama. Sementara itu, Calabria adalah salah satu pemain muda yang disebut akan menjadi masa depan Milan. Usianya baru 19 tahun. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Perjelas Nasib Sinisa Mihajlovic
Liga Italia 23 Mei 2016, 17:18 -
Griezmann Berharap Torres Cetak Gol Kemenangan di Milan
Liga Champions 23 Mei 2016, 14:14 -
Berlusconi Gantung Nasib Cristian Brocchi
Liga Italia 23 Mei 2016, 09:23 -
Berlusconi Ngeyel Ingin Tetap Jadi Presiden AC Milan
Liga Italia 23 Mei 2016, 09:00 -
Chiellini: Juventus Tak Bermain Apik di Final Coppa Italia
Liga Italia 23 Mei 2016, 03:48
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39