Abate: Milan Kalah Karena Merasa Takut Pada Napoli
Editor Bolanet | 23 September 2013 13:46
Rossoneri harus menyerah dari Il Partenopei dengan skor 1-2. Abate pun mempertanyakan motivasi rekan-rekannya di atas lapangan.
Kami mengawali laga dengan sedikit ketakutan tanpa alasan yang jelas. Saya masih tak bisa memberi penjelasan. Kami memainkan babak pertama terbaik sepanjang musim ini namun kami gagal mencetak gol. ujar Abate seperti dikutip situs resmi klub.
Hingga giornata empat ini, Il Diavolo Rosso hanya mampu mengumpulkan empat poin dan bercokol di posisi 11 tabel klasemen. Abate pun membandingkan prestasi musim ini dengan musim sebelumnya.
Jika dibandingkan dengan awal musim lalu, kami sekarang memiliki lebih banyak identitas namun mungkin kami sedikit kehilangan daya saing. imbuhnya.
Abate cs akan mencoba mengobati luka mereka dengan berusaha meraih poin penuh ketika bertandang ke markas pada tengah pekan ini. [initial]
(acm/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kaka Kehilangan Kebahagiaan di Madrid
Liga Champions 22 September 2013, 10:37 -
Preview: Milan vs Napoli, San Siro Siaga Satu
Liga Italia 22 September 2013, 06:34 -
Milan Diserang Pato, Allegri Membalas
Liga Italia 21 September 2013, 16:05 -
Niang Incar Posisi Striker di AC Milan
Liga Italia 21 September 2013, 14:18 -
Kompori Balotelli, Presiden Napoli Akan Gandeng Raffaella
Liga Italia 21 September 2013, 12:46
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39