10 Dinding Pertahanan Terkuat di Eropa
Gia Yuda Pradana | 10 November 2016 15:08
Bola.net - - Sepuluh tim berikut adalah pemilik dinding pertahanan terkuat di lima liga top Eropa musim 2016/16 sejauh ini. Dari sepuluh tim tersebut, empat berasal dari Bundesliga.
Empat tim Bundesliga tersebut adalah Bayern Munchen, Leipzig, FC Koln dan Eintracht Frankfurt. Sementara itu, urutan teratas ditempati oleh Tottenham Hotspur yang rata-rata cuma kebobolan 0,55 gol per laga di Premier League musim ini.
Rata-rata kebobolan per laga paling sedikit di 5 liga top Eropa 2016/17 sejauh ini:
0,55 - Tottenham (Premier League)
0,58 - PSG (Ligue 1)
0,60 - Bayern Munchen (Bundesliga)
0,64 - Villarreal (La Liga)
0,70 - Leipzig (Bundesliga)
0,70 - Koln (Bundesliga)
0,73 - Atletico Madrid (La Liga)
0,75 - Juventus (Serie A)
0,75 - Nice (Ligue 1)
0,80 - Frankfurt (Bundesliga).
Hanya ada satu wakil dari Serie A dalam daftar di atas, yakni pemimpin klasemen . Bianconeri berada di peringkat delapan dengan angka kebobolan rata-rata 0,75 per laga.
Sama seperti , yang memimpin klasemen sementara Ligue, Juventus juga baru kebobolan sembilan gol dalam 12 pertandingan yang sudah mereka mainkan.
Klik Juga:
- Milan 1998/99 dan Il Sette Magnifico Serie A
- Ter Stegen Punya Akurasi Operan Terbaik di Eropa
- Matic Kini Lebih Mahir Merancang Assist
- Dusan Tadic dan Kreativitas Yang Tersia-siakan
- Alexis Sanchez Cedera, Arsenal Bisa Merana
- 6 Pemain Paling Unselfish di Premier League
- 7 Jagoan Free Kick Dalam Sejarah Premier League
- Ketika Van der Sar Jadi Pencipta Assist Tertua Premier League
- Gol Kandang, Salah Ungguli Dzeko Hingga Higuain
- 5 Tim Masih Unbeaten di 5 Liga Top Eropa
- 10 Kemenangan, Juventus Superior di 5 Liga Top Eropa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Verratti Dibidik Untuk Gantikan Carrick
Liga Inggris 9 November 2016, 19:07 -
Chelsea Terdepan Dapatkan Thiago Maia
Liga Inggris 9 November 2016, 15:01 -
6 Tim Paling Jarang Kebobolan di Eropa
Liga Spanyol 9 November 2016, 12:55 -
10 Kemenangan, Juventus Superior di 5 Liga Top Eropa
Liga Italia 9 November 2016, 10:31 -
Gagal di PSG, Jese Akan Kembali ke Spanyol?
Liga Spanyol 9 November 2016, 07:55
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40