0-0 Pertama di Derby Lazio-Roma Sejak 1996
Editor Bolanet | 10 Februari 2014 15:00
Dilansir Football Italia, ini adalah kali pertama sejak 1996 skor 0-0 tercipta dalam Derby della Capitale dengan Lazio bertindak sebagai tuan rumah.
Sejak itu hingga sebelum laga kemarin malam, Lazio tercatat meraih delapan kemenangan kandang, sedangkan Roma berjaya empat kali dan tiga laga berkesudahan imbang 3-3, 2-2 serta 1-1.
Rekor pertemuan total di Serie A dengan Lazio sebagai tuan rumah adalah masing-masing 23 kemenangan untuk dua rival sekota ini dan 25 bentrokan berakhir seri.
Bagi Roma sendiri, ini merupakan kali ketiga mereka gagal mencetak gol dalam pertandingan Serie A 2013/14 setelah kalah 0-3 melawan Juventus dan imbang 0-0 kontra Cagliari bulan November silam. [initial]
Baca Juga:
- Sekilas 16 Besar UCL 2013/14: City vs Barcelona
- 10 Kiper Bergaji Termahal Sejagat
- Kisah Cinta Cristiano Ronaldo dan Real Madrid
- 10 Klub Terboros di Bursa Musim Dingin 2013/14
- Transfer Januari 2014 La Liga, Bundesliga, Serie A
- 10 Transfer Termahal EPL Januari 2014
- 14 Pemain Aktif Dengan Pengabdian Terlama
- 8 Gol Backheel Terbaik Persepakbolaan Italia
- Rekor Transfer Gelandang Serang
- EDITORIAL: Ronaldinho, Jenius Master Jogo Bonito
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Serie A: Lazio 0-0 AS Roma
Open Play 9 Februari 2014, 23:53 -
Review: Roma dan Lazio Berbagi Angka di Derby della Capitale
Liga Italia 9 Februari 2014, 23:00 -
Skuat Roma Untuk Derby della Capitale
Liga Italia 9 Februari 2014, 06:00 -
Batistuta: Juve Masih Tanpa Pesaing di Italia
Liga Italia 9 Februari 2014, 05:34 -
United Sempat Tawar Strootman Januari Kemarin
Liga Inggris 8 Februari 2014, 20:44
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39