Zouma: Mourinho Minta Saya Sabar dan Bekerja Keras
Editor Bolanet | 17 Desember 2014 02:04
Zouma memang belum mendapat banyak kesempatan tampil bagi tim utama musim ini. Ia masih sulit mengalahkan John Terry atau Gary Cahill dalam persaingan internal Chelsea.
Secara pribadi saya cukup bahagia di Chelsea. Saya sudah bermain beberapa menit, dan saya bahagia. Pelatih mengatakan saya harus terus bekerja keras dan bersabar. Setiap kali Mourinho memberi kesempatan, saya diminta untuk selalu siap, tukas Zouma kepada The Daily Star.
Zouma akan tampil dalam pertandingan Capital One Cup melawan Derby County. Meski lawan mereka berada satu divisi di bawah Chelsea, Zouma meminta rekan-rekannya untuk waspada.
Laga melawan Derby akan sulit karena mereka berada di papan atas Championship. Mereka sudah sering menang musim ini. Kami ahrus tampil kuat seperti ketika menghadapi dan . Kami ingin terus menang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carragher: Arsenal Miliki Peluang Terbaik Lolos ke Perempat Final
Liga Champions 16 Desember 2014, 21:50 -
Luis: Drogba Tak Perlu Beri Bukti
Liga Inggris 16 Desember 2014, 20:45 -
Mourinho: Beruntung Filipe Luis Tak Patah Kaki
Liga Inggris 16 Desember 2014, 19:30 -
Ivanovic: Tak Ada Laga Mudah di Premier League
Liga Inggris 16 Desember 2014, 18:56 -
'Man United Bisa Saingi Chelsea Dalam Perebutan Juara'
Liga Inggris 16 Desember 2014, 16:25
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39